............. SELAMAT DATANG .............

Jumat, 19 Februari 2016

Obat Tradisional Asam Urat

6 Obat Tradisional Asam Urat Dan Rematik Yang Ampuh

 Asam urat atau yang bisa disebut masyarakat indonesia sebagai penyakit rematik memang sering menyerang seseorang di usia 30 tahun keatas. Penyakit asam urat pada umumnya menyerang otot, sendi dan sistem tulang di area sekitarnya, bahkan penyakit ini bisa menggangu sistem imun tubuh.
Gejala pada rematik umumnya mengalami nyeri sendi, penyebabnya pun bermacam macam, seperti trauma dan juga bisa disebabkan oleh infeksi. Untuk mengobati asam urat biasanya masyarakat Indonesia datang ke pengobatan alternatif atau menggunakan obat-obatan tradisional yang lebih aman dan alami. Hal ini memang sudah populer dikalangan masyarakat penderita asam urat. Seperti yang Kita tahu kalau jamu tradisional lebih sehat dibandingkan obat-obatan kimia. Berikut nitips.com jelaskn obat tradisional asam urat apa saja yang mampu mengobati asam urat dan rematik.

Pengobatan Asam Urat Dengan Obat Tradisional


penyebab asam urat

1. Daun Sirsak
kandungan yang ada di dalam daun sirsak terdapat Vitamin C dan vitamin A dengan kandungan yang cukup tinggi, sehingga dapat mengeluarkan racun yang ada pada tubuh, selain itu daun ini juga bisa meringan nyeri sendi yang diakibatkan asam urat, obat tradisional untuk mengobati asam urat ini perlu Anda coba. caranya cukup sederhana dan mudah, yakni sebagai berikut
  • Ambil daun sirsak muda sebanyak 5 lembar
  • Rebus dengan air yang bersih hingga mendidih
  • Minum ramuan obat tradisional tersebut setelah dingin
  • lakukan cara tersebut rutin tiap hari

0 komentar:

Posting Komentar